Presma STKIP Muhammadiyah Bogor Terpilih Menjadi Presidium Nasional BEM PTM Zona III DKI Jakarta,Jawa Barat dan Banten

Presma STKIP Muhammadiyah Bogor Terpilih Menjadi Presidium Nasional BEM PTM Zona III DKI Jakarta,Jawa Barat dan Banten

Smallest Font
Largest Font
Bandung – Silaturahim Wilayah (SILATWIL)BEM PTM ZONA III (DKI,JAWA BARAT & BANTEN) yang di selengarakan di Universitas Muhammadiyah Bandung (UMB) selama tiga hari pada tanggal 10-13 Februari 2021. Kegiatan ini merupakan agenda yang diselenggarakan satu tahun sekali dan menetapka Hendi Presma STKIP Muhammadiyah Bogor menjadi Presnas BEM PTM ZONA 3 Tahun 2021-2022.
Dengan mengangkat tema “Semangat Kolaborasi Pulihkan Indonesia” dan di hadiri oleh 18 kampus perguruan tinggi muhammadiyah diantara nya STKIP Muh Bogor,Universitas Muh Bandung,Universitas Muh Sukabumi,Univ Muh Cirebon,Univ Aisyah Bandung,STIKES Muh Kuningan,Univ Muh Tasikmalaya,STAIDA Muh Garut,STAIM Muh Garut,Universitas Muh Tanggerang,STTM Muh Tanggerang,Universitas Muh Banten,
Poltekes Muh Banten, Sttf Muh Banten,
Universitas prof hamka, Universitas Muh Jakarta dan Institut Teknologi Bisnis Ahmad Dahlan jakarta. 
Hendi selaku Presidum Nasional BEM PTM Zona III (DKI Jakarta, Jawa Barat & Banten) Mengatakan dalam pidato pertamanya walau adanya dinamika dalam proses perjalanan persidangan soal membawa gagasan, saya ucapkan Terimakasih atas kepercayaan dan amanah yang teman-teman berikan kepada saya untuk menahkodai BEM PTM Zona III ini. 
Lanjut Hendi juga mengatakan  dengan amanah baru ini saya mengajak kepada seluruh  BEM PTM ZONA III DKI Jakarta, Jawa Barat dan Banten yang terdiri 26 kampus kita kolabari dan sinergi untuk  Serta memasifkan gerakan mahasiswa perguruan tinggi Muhammadiyah dalam mengawal persoalan kebangsa dan primordial.
Sumber: Iksn
Editor: Redaksi

Editors Team
Daisy Floren
Daisy Floren
Efri Author

Galeri